Justin Hubner tinggalkan Wolves

Bolatimes.org – Dalam beberapa hari ini sangat ramai kabar Justin Hubner tinggalkan Wolves karena tidak kunjung mendapatkan menit bermain. Pemain Timnas Indonesia tersebut sepertinya sangat tidak nyaman karena terlalu sering berada di bangku cadangan.

Karena menurut dirinya, menit bermain sangat penting jika ingin berkembang lebih tinggi lagi. Oleh karena itu, sepertinya keputusan untuk meninggalkan klub Liga Inggris tersebut bisa menjadi pilihan yang sangat tepat.

Justin Hubner Sempat Menjadi Kapten Wolves U21.

Pastinya ada cukup banyak pecinta Indonesia yang terus kerja mendengar Justin Hubner tinggalkan Wolves. Karena sebelumnya dirinya sempat dipercaya untuk menjadi kapten Wolves U21.

Selain itu, Justin Hubner cuma bisa dikatakan merupakan salah satu pemain reguler di tim muda Wolves. Tim akan tetapi belakangan ini dirinya tidak mendapatkan kesempatan bermain sama sekali.

Hal tersebut bermula ketika Justin Hubner dipinjamkan ke klub liga Jepang. Akan tetapi, selama berada di liga Jepang Justin Hubner sepertinya tidak berhasil membuktikan kualitasnya karena menit bermainnya juga sangat jarang.

Pada satu kesempatan ketika dimainkan, bahkan Justin Hubner mendapatkan kartu merah yang membuat dirinya semakin tidak dipercaya oleh pelatihnya.

Karena tidak muncul mendapatkan menit bermain, akhirnya Hubner memutuskan kembali untuk ke Wolves. Namun ternyata keputusan untuk kembali ternyata tidak berjalan dengan lancar.

Karena sejak saat itu, dirinya sangat jarang dimainkan dan lebih sering mengisi bangku cadangan. Hal tersebut tentunya membuat dirinya sangat kecewa mengingat dia merasa seharusnya mendapatkan kesempatan untuk bermain.

Justin Hubner Tinggalkan Wolves untuk Menyelamatkan Karirnya

Menjadi seorang pemain sepak bola tentunya memang tidak mudah. Salah satu aspek penting yang memang perlu diperhatikan dengan baik sebagai seorang pemain profesional yaitu menempatkan kesempatan bermain reguler.

Dengan mendapatkan kesempatan bermain reguler seorang pesepakbola bisa berkembang dan akhirnya mendapatkan berbagai macam hal yang mungkin saja diinginkan.

Hal tersebut yang mungkin saja disadari oleh Justin Hubner, karena saat ini dirinya sangat jarang mendapatkan kesempatan bermain. Sehingga sepertinya keputusan Justin Hubner tinggalkan Wolves sudah bulat.

Salah satu alasan utamanya yaitu ingin menyelamatkan karirnya. Karena ketika seorang pemain sepak bola tidak pernah dimainkan tentu saja itu dapat merusak karirnya yang memang sekarang usianya masih sangat muda.

Dengan usia yang masih sangat muda tentunya menit bermain akan menjadi hal penting untuk menambah pengalaman. Harapannya nantinya bisa meningkatkan skill dan pengalamannya sehingga bisa bertumbuh menjadi pemain yang lebih hebat lagi.

Sehingga sangat wajar jika memang Justin sepertinya sangat kecewa karena tidak pernah mendapatkan menit bermain sama sekali. Dirinya sampai mengutarakan kekecewaannya di media sosial.

Akibat unggahannya tersebut, ada yang setuju dengan keputusan Justin Hubner dan ada juga yang tidak setuju. Hal tersebut tentunya sangat wajar mengingat setiap orang memiliki cara pandangnya masing-masing.

Masih Menjadi Andalan Timnas Indonesia

Sampai saat ini Justin Hubner masih menjadi salah satu pemain andalan untuk menjaga pertahanan Indonesia dalam putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.

Penampilannya yang memang sangat konsisten dalam beberapa pertandingan bersama dengan Timnas Indonesia menjadi pertimbangan menempatkan dirinya di starting line up setiap kali pasukan garuda bertanding.

Oleh karena itu, mendengar berita Justin Hubner tinggalkan Wolves banyak sekali fans Indonesia yang berharap bahwa dirinya bisa mendapatkan kesempatan yang lebih baik lagi. Karena memang tenaganya masih sangat dibutuhkan Timnas Indonesia yang masih berjuang dalam kualifikasi Piala Dunia 2026.

Walaupun mungkin Justin Hubner sering mendapatkan kartu merah karena gaya bermainnya yang sangat berat, akan tetapi itu dibutuhkan oleh Timnas Indonesia karena tidak ada pemain yang memiliki gaya bermain sepertinya.

Walaupun begitu, Justin Hubner juga mendapatkan beberapa kritik karena gaya bermainnya yang dianggap terlalu keras. Dengan gaya bermain terlalu keras tersebut tentu saja bisa saja merugikan Timnas Indonesia.

Menjadi hal yang sangat menarik untuk melihat kemana Justin Hubner akan berlaku jika benar-benar meninggalkan Wolves. Tentu saja harapan seluruh fans Timnas Indonesia, Hubner bisa mendapatkan klub yang lebih baik lagi.

Karena memang usianya masih sangat mudah dan benar-benar membutuhkan pengalaman bertanding lebih banyak lagi. Semoga saja keputusan Justin Hubner tinggalkan Wolves menjadi keputusan yang tepat dan bisa meningkatkan karirnya di Eropa.